Cirebon, 03 September 2021 Lagi Mahasiswi Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Raih Juara : Alhamdulillah, Prestasi Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon Kembali Ditorehkan Oleh Mahasiswi Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Yaitu Aan Hanifah Semester 5 . Aan Hanifah Berhasil Meraih Juara 1 Nasional Dalam Ajang National Lomba Microteaching 2021 Kreatifitas Mahasiswa Dalam Festifal PPS PIAUD Wilayah Jawa Barat, Banten, Dan DKI Jakarta . Kompetisi Tersebut Berlangsung Pada Tanggal 16 -31 Juli 2021 Dengan Tema Yang Diangkat Yaitu “Optimalisasi Peran Mahasiswa Dalam Mengatasi Disintegrasi Nasional”. Adapun Seleksi Dalam Kompetisi Tersebut Yaitu Peserta Mengirim Berkas Dan Karyanya, Dari Seluruh Peserta Lomba/PPS PIAUD Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon Terpilih Menjadi Juara 1 .
Lagi Mahasiswi Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Raih Juara : Karya Yang Aan Hanifah Presentasikan Dalam Ajang Tersebut Yaitu Tentang Binatang Untuk Media Pembelajaran Untuk Anak-Anak Dalam Upaya Mengenalkan Binatang.
Menurut Aan Hanifah, Manfaat Mengikuti Lomba Ini Selain Mengasah Kemampuan, Juga Melatih Kepekaan Dengan Kondisi Bangsa Serta Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Dan Kemampuan Public Speaking. Harapannya, Semakin Banyak Teman-Teman Mahasiswa Lainnya Untuk Peduli Dengan Permasalahan Disekitar Dan Memberi Solusi Dengan Ilmu Yang Telah Didapatkan Pada Bangku Kuliah Secara Nyata Untuk Bangsa.
Semoga Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Selalu Berkarya Demi Bangsa. (Aan Hanifah)



Nama : Aan Hanifah
NIM : 180810807
Jurusan : Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Fakultas : Ilmu Tarbiyah dan Keguruan
Institutu Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon
Tempat, Tgl Lahir : Indramayu, 19 November 1999
Alamat : Desa Cadangpinggan Rt/rw 010/002 Kecamatan Sukagumiwang Kabupaten Indramayu
